Tujuan penggunaan

Platform putar RM 3

Platform putar dirancang untuk memosisikan dan menyejajarkan garis laser alat ukur. Platform putar dikendalikan melalui remote control RC 2 atau smartphone.

Platform putar cocok untuk penggunaan di dalam ruangan.

Remote control RC 2

Remote control dirancang untuk mengontrol platform putar RM 3.

Remote control cocok untuk penggunaan di dalam ruangan.